PEMBUATAN PRODUK BERUPA KOMPOSISI PAKET/MENU

18-04-2018 15:58:49, Dibaca: 8062



Paket komposisi merupakan suatu bentuk gabungan beberapa produk yang disatukan menjadi sebuah produk dengan penamaan tertentu. Contoh pada umunya seperti : "parsel" atau "paket computer" atau "Paket Menu" dan banyak lagi. Anda dapat menjual barang yang berisikan barang-barang yang berbeda, sesuai dengan pilihan paket yang anda miliki.

Berikut ini cara membuat produk baru yang berisi komposisi dari beberapa produk pada sistem ERZAP.

 

Langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

  1. Akseslah menu Data Master Produk Satu Data.


     
  2. Kemudian dihalaman ini isi kolom-kolom yang diperlukan seperti 'Nama Produk', 'Satuan', 'Harga Jual', dan 'Harga Outlet', setelah itu pilih 'Produk Berupa Paket/MENU' pada kolom Sifat Produk. 


     
  3. Selanjutnya, pada komposisi paket inputkan detail paket yang ingin di masukan contohnya seperti gambar dibawah ini.


    *Note: Barcode akan otomatis terisi dan dapat di custom sesuai dengan keinginan bila diperlukan, bagian yang memiliki tanda (*) berwarna merah harus di isi
     
  4. Setelah semua data produk sudah lengkap simpanlah dengan mengklik icon disket yang ditandai garis merah.


Sekian tutorial 'Langkah-langkah Mengedit atau Merubah Data Produk' dari kami, dan jika dirasa ada pertanyaan lebih lanjut anda bisa langsung menghubungi kami pada kontak yang telah disediakan pada halaman ERZ4P, Terima Kasih.  

Belum dapat bantuan Sistem yang Cerdas? Klik tombol dibawah untuk Registrasi ke Erzap.

Coba Gratis Sekarang!

 

Sinkronisasi Shopee

12-12-2020 - Dibaca: 14328 kali.
Apa? Anda masih Edit produk lewat Seller Center Shopee? Apa anda sudah tau dengan Erzap anda dapat Edit Produk dan Stok Shopee via Erzap? Lho memangnya bisa ya ?! Bisa dong! Check Tutorial ini dan pelajari lebih lanjut!
Baca selengkapnya...

Fitur Kasbon ERZAP

31-12-2018 - Dibaca: 13060 kali.
Pada Tutorial ini kami akan menjelaskan cara penggunaan fitur kasbon erzap, tutorial akan dibagi menjadi 3 bagian yaitu Menginputkan Kas Bon, Membayar Kas Bon lewat Manajemen Data Kas Bon, Membayar Kas Bon lewat Gaji Pegawai
Baca selengkapnya...

Tutorial Laporan Arus Kas Erzap ERP

13-10-2023 - Dibaca: 4168 kali.
Arus kas sangat penting dalam mengukur kesehatan keuangan perusahaan karena mengukur kemampuan perusahaan untuk memenuhi kewajibannya, membayar utang, berinvestasi dalam operasi dan pertumbuhan, dan memberikan pengembalian kepada pemegang saham. Analisis arus kas membantu manajemen dan investor memahami sejauh mana perusahaan dapat menghasilkan uang tunai yang diperlukan untuk menjalankan bisnisnya.
Baca selengkapnya...

Menginputkan data produk/bahan, membuat data suplier dan sales pada ERZ4P

31-10-2017 - Dibaca: 9787 kali.
Usaha merupakan kegiatan yang dilakukan oleh manusia untuk mendapatkan penghasilan berupa uang atau barang yang diperlukan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari dan mencapai kemakmuran hidup
Baca selengkapnya...

Tutorial Pengiriman Barang Erzap

04-11-2019 - Dibaca: 6246 kali.
Beberapa pengusaha memperluas pasar dengan memperluas segmentasi geografis bisnisnya, biasanya dengan membuka cabang. Tetapi membuka cabang baru untuk memperluas pasar bukan hal yang mudah. Cara alternatif, namun efektif adalah dengan penerimaan penjualan untuk customer diluar kota menggunakan metode pengiriman barang yang disediakan oleh Jasa Ekspedisi.
Baca selengkapnya...

PEMBUATAN PRODUK BERUPA KOMPOSISI PAKET/MENU - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

paket komposisi, parsel, paket computer, paket menu

Paket komposisi merupakan suatu bentuk gabungan beberapa produk yang disatukan menjadi sebuah produk dengan penamaan tertentu. Contoh pada umunya seperti : "parsel" atau "paket computer" atau "Paket Menu" dan banyak lagi. Anda dapat menjual barang yang berisikan barang-barang yang berbeda, sesuai dengan pilihan paket yang anda miliki.