Fitur Nota Closing

16-08-2021 11:38:45, Dibaca: 1816



Buat Nota Closing Ngga Pake Ribet!


Nota Closing

Nota Closing adalah Nota yang berisi informasi Total Penjualan per Sesi Kasir. Nota ini dapat mempermudah proses rekap dan mencegah tindakan kecurangan yang dapat dilakukan oleh Oknum Kasir yang nakal.

Cetak Nota Closing

Sekarang Erzap menggunakan sistem penjualan per sesi kasir untuk POS Android. Jadi kasir diwajibkan untuk memulai sesi kasir sebelum mulai bertugas dan mengakhiri sesi usai bertugas. Lalu, Kasir dapat mencetak laporan closing atas sesi tugas yang sudah dilalui.

Video Tutorial

Simak Video berikut untuk mempelajari cara memulai Sesi Kasir, Menutup Sesi Kasir, dan Mencetak Nota Closing.


 


Selesai!

Sekian Artikel Fitur Nota Closing dari kami. Selamat mencoba! Gunakan fitur ini untuk memaksimalkan Efisiensi dan Efektifitas Bisnis anda!

Belum dapat bantuan Sistem yang Cerdas? Klik tombol dibawah untuk Registrasi ke Erzap.

Coba Gratis Sekarang!

Fitur Hitung Kas pada Erzap Android

27-06-2019 - Dibaca: 3778 kali.
Sekarang, Kasir anda dapat menggunakan Fitur Hitung Kas lewat Erzap Android. Simak Tutorial Berikut untuk mengetahui cara penggunaan Fitur Hitung Kas Erzap Android.
Baca selengkapnya...

Penjualan Dengan Diskon Bertingkat

14-09-2017 - Dibaca: 10222 kali.
Penjualan dengan diskon bertingakt biasanya di gunakan pada saat membuat sebuah promo yang dapat di isi pada saat pembuatan invoice / faktur penjualan.
Baca selengkapnya...

5 Rahasia Sukses Bisnis PPOB

25-05-2022 - Dibaca: 1060 kali.
ERZAP PPOB menyediakan produk PPOB yang dapat Anda akses secara GRATIS melalui POS Android ERZAP.
Baca selengkapnya...

Tutorial Fitur Pembatasan Penjualan Di Bawah Harga Modal Rata - Rata

15-07-2022 - Dibaca: 1344 kali.
Fitur Pembatasan Penjualan Di Bawah Harga Modal Rata - Rata
Baca selengkapnya...

Tutorial Laporan Neraca Saldo Erzap ERP

17-10-2023 - Dibaca: 240 kali.
Neraca saldo adalah dokumen penting dalam bidang akuntansi yang memberikan gambaran tentang posisi keuangan suatu entitas pada suatu titik waktu tertentu. Sebagai sistem ERP terintegrasi, Erzap ERP menghadirkan format lengkap pembukuan serta pencatatan keuangan sehingga Anda tidak perlu lagi mengelola banyak data secara manual pada setiap akhir periode. Dengan adanya laporan neraca saldo yang otomatis terstruktur, pemangku kepentingan dapat membuat keputusan yang lebih tepat berdasarkan data keuangan yang akurat dan terperinci, memberikan dasar yang kuat untuk strategi bisnis yang efisien dan berkelanjutan.
Baca selengkapnya...

Fitur Nota Closing - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

pos, sistem pos, aplikasi pos

Sekarang Erzap menggunakan sistem penjualan per sesi kasir untuk POS Android. Jadi kasir diwajibkan untuk memulai sesi kasir sebelum mulai bertugas dan mengakhiri sesi usai bertugas.