Penjualan Dengan Diskon Bertingkat

14-09-2017 17:02:55, Dibaca: 13523




Penjualan dengan diskon bertingakt biasanya di gunakan pada saat membuat sebuah promo
yang dapat di isi pada saat pembuatan invoice / faktur penjualan.

Langkah-langkah :

  1. Dengan mengakses Menu Penjualan > Faktur Penjualan > Buat Baru lalu mengisi kolom yang tersedia dengan data yang sesuai dengan traksaksi yang terjadi.setelah semua di isi pada bagian colom diskon bisa di inputkan jumlah diskon yang di berikan, jika diskon berupa nominal tidak perlu mencentang pada bagian yang di beri tanda merah namun jika berupa Persen maka perlu di centang.


     
  2. Untuk Diskon berupa persen yang perlu di inputkan hanya nominal persentase tanpa di beri tanda (%)


     
  3. Untuk Diskon Bertingkat, hanya perlu menambahkan tanda tambah (+) setelah mengisi nominal pertama.


     
  4. Lalu Simpan / dengan menekan tombol F2


     
  5. Setelah itu itu inputkan jumlah nominal yang tertera (untuk termin tidak akan muncul) lalu klick "Proses"


     
  6. Setelah itu Print dengan menekan tombol ENTER atau klick "Print Nota"

    


Sekian untuk artikel mengenai "PENJUALAN DENGAN DISKON BERTINGKAT" untuk info lebih lanjut dapat menghubungi kami pada
kontak yang terdapat pada halaman ERZ4P, Terimakasih.

Daftar Sekarang dan dapatkan Free Trial 14 Hari.

Bobot Pekerjaan Servis Elektronik

22-12-2021 - Dibaca: 5704 kali.
Bobot Pekerjaan adalah sebuah data berupa acuan untuk mengukur berat ringannya pekerjaan suatu kasus Servis Elektronik. Simak tutorial ini untuk mempelajari penggunaan bobot servis teknisi.
Baca selengkapnya...

PENJUALAN TERJADWAL

21-05-2018 - Dibaca: 4344 kali.
Penjualan tejadwal
Baca selengkapnya...

Punya Bisnis Manufaktur? Simak Pentingnya ERP bagi Bisnis Anda!

21-04-2022 - Dibaca: 1857 kali.
Anda punya bisnis manufaktur dan sedang mempertimbangkan ERP? Simak pentingnya ERP bagi bisnis Anda di sini!
Baca selengkapnya...

Cara Hitung THR Karyawan 2023

03-04-2023 - Dibaca: 916 kali.
Artikel ini membahas tentang cara menghitung Tunjangan Hari Raya (THR) berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku di Indonesia. Pembaca akan memperoleh informasi mengenai cara menghitung THR untuk karyawan tetap maupun karyawan kontrak, beserta dengan contoh perhitungan yang jelas dan mudah dipahami. Selain itu, artikel ini juga memberikan tips dan saran mengenai cara mengelola THR dengan efektif dan efisien di dalam perusahaan, termasuk dalam hal pengelolaan anggaran dan pemrosesan administrasi THR. Dengan membaca artikel ini, pembaca akan memperoleh pemahaman yang lebih baik mengenai bagaimana melakukan perhitungan THR dan mengelola aspek keuangan di dalam perusahaan.
Baca selengkapnya...

Aplikasi Absensi Erzap Teams

25-03-2021 - Dibaca: 7067 kali.
Erzap Teams adalah aplikasi mobile yang digunakan khusus untuk mencatat kehadiran dan absensi dari masing-masing pegawai. Hasil pencatan absen ini akan otomatis tersikron dengan Modul Gaji Pegawai. Erzap Teams tersedia pada platform Android  iOS.
Baca selengkapnya...

Penjualan Dengan Diskon Bertingkat - ERZAP - SISTEM ERP TERINTEGRASI

aplikasi kasir toko, program toko, software aplikasi kasir, software program, basic erzap, panduan erzap, tutorial erzap, diskon bertingkat, diskon,

Penjualan dengan diskon bertingakt biasanya di gunakan pada saat membuat sebuah promo yang dapat di isi pada saat pembuatan invoice / faktur penjualan.